Siswa SMAK Kosayu Belajar Berorganisasi dan Memimpin Melalui OSIS dan MPK
Depoedu.com-OSIS atau Organisasi Siswa Intra Sekolah, yang anggotanya adalah seluruh siswa-siswi yang ada di sekolah tersebut, tentunya ada di setiap sekolah sebagai wadah berkumpul para siswa dengan tujuan tertentu. Berbeda dengan pengurus OSIS, yakni sekelompok orang yang memiliki tanggung jawab yang lebih untuk membantu sekolah dalam melaksanakan kegiatan-kegiatan yang turut melibatkan anggota OSIS. Hal ini […]
Baca Lebih Lanjut...