Kreativitas Tanpa Batas: Siswa Kelas 6 SD Santo Carolus Ciptakan Tata Surya 3D dan Presentasikan dengan Percaya Diri!
Depoedu.com-Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS) di SD Santo Carolus Tarakanita Surabaya selalu dirancang untuk melibatkan siswa secara aktif. Salah satu proyek yang paling menarik di kelas 6 adalah pembuatan model 3D tata surya. Proyek tersebut bertujuan mengembangkan pemahaman siswa tentang sistem tata surya sekaligus mendorong kreativitas mereka. Proyek ini menjadi sarana bagi siswa […]
Baca Lebih Lanjut...