Kreativitas Tanpa Batas: Siswa Kelas 6 SD Santo Carolus Ciptakan Tata Surya 3D dan Presentasikan dengan Percaya Diri!

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS) di SD Santo Carolus Tarakanita Surabaya selalu dirancang untuk melibatkan siswa secara aktif. Salah satu proyek yang paling menarik di kelas 6 adalah pembuatan model 3D tata surya.  Proyek tersebut bertujuan mengembangkan pemahaman siswa tentang sistem tata surya sekaligus mendorong kreativitas mereka.  Proyek ini menjadi sarana bagi siswa […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Belajar Banyak Hal Seru tanpa Gadget!: TKA Santo Carolus Bermain Permainan Tradisional, Belajar sambil Bermain

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Keceriaan menyelimuti suasana di kelas TKA Santo Carolus saat anak-anak mengikuti kegiatan seru yang bertema “Mengenal Permainan Tradisional Indonesia”. Kegiatan ini bertujuan memperkenalkan tiga jenis permainan tradisional, yaitu Engkle, Telepon Gelas, dan Cublak-Cublek Suweng. Dalam era modern yang serba digital, kegiatan ini menjadi angin segar bagi anak-anak. Mereka diajak menikmati permainan yang mengandalkan gerak tubuh, […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

International Experiential Learning Murid SMA Regina Pacis Jakarta di Australia

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-SMA Regina Pacis Jakarta kembali membuktikan komitmennya dalam menghadirkan pengalaman belajar yang berkualitas dan berorientasi global. Melalui program International Experiential Learning, para murid mendapat kesempatan emas untuk belajar dan merasakan langsung sistem pendidikan serta budaya akademik di Australia. Program ini berlangsung pada 1–9 Maret 2025 dan menjadi bagian dari implementasi Kurikulum Recis. Kurikulum ini terdiri […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Science Fair Project of KB – TK Tarakanita 2

Sebarkan Artikel Ini:

“Do more of what makes you happy.” Depoedu.com-Pada hari Kamis, 28 Februari 2025 peserta didik KB – TK Tarakanita 2 menyelenggarakan kegiatan Science Fair Project.  Kegiatan ini menjadi rutinitas setiap tahun di sekolah kami, sebagai penerapan VP (Value Proposition) sekolah kami, yaitu SMART (Scientific and Multitalented in Artpreneurship). Kegiatan tersebut diikuti oleh seluruh peserta didik […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Lomba Antar SMP/MTs se-Provinsi Bengkulu dalam Rangka HUT ke-57 SMA Sint Carolus

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Pada tanggal 24–25 Februari 2025 yang lalu, SMA Sint Carolus Bengkulu menggelar lomba antar SMP/MTs se-provinsi Bengkulu sebagai puncak rangkaian kegiatan HUT ke-57 SMA Sint Carolus. Lomba ini diikuti oleh 14 SMP/MTs se-provinsi Bengkulu dengan total peserta 94 orang. Lomba antar SMP/MTs ini telah kali ketiga SMA Sint Carolus selenggarakan, selain sebagai rangkaian kegiatan HUT […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Jalan Salib SD Santo Yosef Tarakanita Surabaya: Menghayati Penderitaan Kristus di Masa Prapaskah

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Dalam suasana penuh khidmat, SD Santo Yosef Tarakanita Surabaya mengadakan kegiatan Jalan Salib pada Jumat, 7 Maret 2025, di Aula Lantai 1.  Acara ini dihadiri oleh seluruh siswa, guru, dan staf sekolah, sebagai bagian dari tradisi Gereja Katolik untuk menghayati makna Prapaskah dan penghayatan pada penderitaan Kristus. Kegiatan ini dimulai pada pukul 10.30 WIB dengan […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

SMA Santo Carolus Surabaya Berikan Penghargaan Pada Peserta Didik yang 100 % Disiplin

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com–Dalam upacara bendera hari Senin 24 Februari 2025,  SMA Santo Carolus Surabaya menggelar acara pemberian penghargaan kepada peserta didik  yang berhasil meraih predikat 100% disiplin selama tahun ajaran 2024/2025. Penghargaan diberikan sebagai bentuk apresiasi sekolah terhadap kedisiplinan peserta didik dalam berbagai aspek, mulai dari kehadiran, ketepatan waktu, kepatuhan terhadap peraturan sekolah, hingga sikap dan perilaku […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

TK Sint Carolus Bengkulu Raih Predikat The Best Koreografi dalam Ajang Lomba Drumband Tingkat TK

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Bengkulu, TK Sint Carolus Bengkulu berhasil meraih predikat The Best Koreografi dalam ajang lomba drumband tingkat TK yang diselenggarakan dalam rangka Cendana Fair oleh SMAN 5 Bengkulu. Acara bergengsi ini berlangsung di Gedung Pemuda dan Olahraga (GOR) Provinsi Bengkulu pada Sabtu, 1 Februari 2025, mulai pukul 08.00 WIB. Sejak pagi, suasana di GOR Bengkulu begitu […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

“Jika Aku Menjadi” Sebuah Refleksi Peserta Live In SMA Tarakanita Magelang

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-SMA Tarakanita Magelang kembali menggelar kegiatan live in setelah pandemi Covid-19 bagi 106 peserta didik kelas X di Desa Sumber, Magelang pada 24-26 Februari 2025. Kegiatan ini bertujuan mengenalkan kepada peserta didik untuk terjun langsung ke masyarakat di mana mereka nanti akan mendapatkan pembelajaran hidup mandiri seperti melakukan kegiatan rutin sehari-hari seperti ke ladang/sawah. Mereka […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Live In di Desa Kebon: Pembelajaran Hidup Siswa SMA Regina Pacis

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Di tengah hiruk-pikuk kehidupan Jakarta, ada pengalaman yang lebih bermakna daripada sekadar deretan teori di kelas. Sebuah perjalanan belajar yang menyentuh hati dan mengajarkan arti kehidupan sejati. Itulah yang dialami oleh siswa kelas 11 SMA Regina Pacis Jakarta ketika mereka menjalani program live in di Dukuh Serut, Desa Kebon, Bayat, Klaten, pada 18-21 Februari 2025.  […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...