IGI Flores Timur Gelar Turnamen Gelora Lamaholot Cup

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Ikatan Guru Indonesia (IGI) Daerah Flores Timur yang saat ini dinahkodai oleh Damsianus Sepulo Tukan, S. Pd, Guru SMP Negeri 1 Larantuka, menggelar turnamen perdana Gelora Lamaholot Cup IGI (GLC-IGI) Bola Voli SMP/MTs Tingkat Kabupaten Flores Timur. Melalui kepanitiaan, sebanyak 18 tim yang telah mendaftar dan terlibat dalam turnamen ini antara lain, 3 tim dari […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Yayasan Permata Bunda Berbelas Kasih Flotim, Sosialisasikan Kekerasan Seksual di SMA Negeri 1 Lewolema

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Masa remaja adalah masa peralihan manusia dari anak-anak menuju dewasa. Di masa ini kaum remaja perlu mendapatkan sekian muatan materi pencerahan dan motivasi agar tidak terjebak dalam pergaulan bebas yang dapat merusak hidup masa depan. Hari Jumat 25 Februari 2022, Yayasan Permata Bunda Berbelas Kasih (YPBBK) Kabupaten Flores Timur (Flotim) mengadakan sosialisasi kekerasan seksual anak […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Nadiem Makarim Meluncurkan Kurikulum Merdeka. Apa Keunggulan dan Karakteristiknya?

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Setelah melakukan uji coba di 2.500 sekolah penggerak di seluruh Indonesia, menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Anwar Makarim, resmi meluncurkan kurikulum baru pada Jumat (11/2/2022) Kurikulum baru tersebut disebut Kurikulum Merdeka, yang sebelumnya, pada tahap uji coba, disebut Kurikulum Prototipe. Peluncuran Kurikulum Merdeka ini adalah bagian dari upaya pemulihan krisis pembelajaran yang […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Tutup Kegiatan Persada, Spensa Adotim Tunaikan Sholat Duha

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-SMP Negeri 1 Adonara Timur, Kabupaten Flores Timur, Nusa Tenggara Timur akhiri kegiatan Pesantren Sabtu-Ahad (PERSADA) dengan melaksanakan sholat Duha berjamaah (Ahad, 13 Februari 2022). Kegiatan Ekstrakurikuler Keagamaan tersebut dilaksanakan dua pekan sekali pada setiap bulannya, yakni setiap Sabtu dan hari Ahad. Kegiatan tersebut diikuti oleh sekitar 65 orang peserta didik tingkat SMP Negeri 1 […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Mengenal Standar Sekolah yang Boleh Menerapkan Kurikulum Prototipe 2022

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Dalam dunia Pendidikan, kurikulum menjadi hal yang sangat penting. Tanpa adanya kurikulum yang tepat, para peserta didik tak akan memperoleh target pembelajaran yang sesuai. Seiring berkembangnya zaman, kurikulum dalam dunia pendidikan pun terus mengalami perubahan. Semuanya disesuaikan dengan kebutuhan peserta didik di eranya masing-masing. Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) tengah menerapkan kurikulum prototipe […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Faktor Ini Sering Menyebabkan Peserta SNMPTN dan SBMPTN Gagal

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Dalam sosialisasi secara daring tentang mekanisme registrasi akun Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT), dan verifikasi validasi data dalam penerimaan mahasiswa baru di perguruan tinggi negeri, Arif Junaidy membeberkan salah satu faktor yang menyebabkan peserta gagal. Junaidy menyebutkan, faktor yang ia maksud bukan faktor yang utama seperti nilai rapor bagi peserta SNMPTN, dan nilai tes […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan NTT Kunjungi SMA Negeri Kelubagolit

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Sabtu, 6 November 2021, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Nusa Tenggara Timur, Bapak Linus Lusi,S.Pd. berkunjung ke SMA Negeri Kelubagolit, di Desa Hinga, Kecamatan Kelubagolit, Kabupaten Flores Timur. Kunjungan ini merupakan bagian dari kunjungan kerja ke SMA/SMK se-Adonara. Dalam kunjungannya tersebut, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi NTT didampingi oleh korwas Kabupaten Flores Timur, […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Pengembangan Sikap Ilmiah Siswa SD Melalui Pengajaran Ilmu Pengetahuan Alam

Sebarkan Artikel Ini:

Bagian kedua dari dua tulisan Depoedu.com – Pada bagian tulisan sebelumnya, kita telah membahas bahwa ilmuwan dengan cara kerja ilmiah mengangkat suatu pengetahuan alam menjadi Ilmu Pengetahuan Alam. Mereka disebut ilmuwan karena cara mereka seperti itu terhadap gejala-gejala alam yang ditangkap oleh panca indra. Cara kerja seperti itu diaktualisasikan dalam bentuk sikap yang kita kenal dengan […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Puncak Semarak Gebyar Hari Sumpah Pemuda SMA Negeri Kelubagolit; Moment Meningkatkan Prestasi di Tengah Pandemi Covid-19

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Puncak acara Bulan Bahasa dan Sastra menyongsong hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2021 yang ke-93, tingkat sekolah SMA Negeri Kelubagolit didahului dengan upacara bendera ruangan, bertempat di tenda utama kegiatan acara Bulan Bahasa dan Sastra SMA Negeri Kelubagolit. Upacara ini dipimpin oleh Kepala SMA Negeri Kelubagolit, Alexander Kopong Kian, S.Pd. Dalam sambutannya, beliau kembali menegaskan […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Bulan Bahasa dan Sastra Untuk Menyongsong Sumpah Pemuda SMAN Kelubagolit; Berbahasa Sehat Menggapai Prestasi

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Bulan Oktober identik dengan bulan Bahasa yang dirayakan setiap tahun. Peringatan ini bertujuan meningkatkan upaya pemasyarakatan bahasa dan sastra di Indonesia yang sudah diadakan sejak tahun 1980 oleh Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa. Tapi waktu itu namanya hanya bulan Bahasa. Barulah pada tahun 1989 Bulan Bahasa di ubah menjadi Bulan Bahasa dan Sastra. Dan tentu […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...