Peserta Didik SMP Tarakanita 4, Semakin Mendekat pada Tuhan melalui Pertemuan BKSN 2024

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Memasuki bulan kitab suci nasional tahun 2024, SMP Tarakanita 4 Jakarta mengajak segenap peserta didiknya untuk semakin mengenal Tuhan melalui pertemuan Bulan Kitab Suci Nasional (BKSN) di hari Jumat, 13 September 2024. Pertemuan Bulan Kitab Suci Nasional di SMP Tarakanita 4 Jakarta kali ini mengambil tempat di aula sekolah. Tepat pukul 06.50 bel berbunyi, semua […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

“Be a Wishing Star”-Character Building Peserta Didik SMP Tarakanita 4 Angkatan 46 Tahun Pembelajaran 2023-2024

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Setelah sempat absen selama 3 tahun terakhir akibat pandemi Covid-19, SMP Tarakanita 4 Jakarta pada tahun pembelajaran 2023-2024 ini kembali menggelar character building bagi peserta didik barunya. Dengan mengambil tema “Be a Wishing Star” kegiatan character building kali ini dimaksudkan untuk membekali diri peserta didik baru dengan dasar-dasar hidup yang baik dan berkarakter nilai Cc5. […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

SMP Tarakanita 4 Jakarta, Gelar MPLS Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2023-2024

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Sebanyak 193 peserta didik baru kelas 7 SMP Tarakanita 4 Jakarta mengikuti kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) Tahun Pelajaran 2023-2024. Kegiatan MPLS dengan tema “Menjadi Pribadi Cerdas Berintegritas Melalui Merdeka Belajar” ini direncanakan berlangsung selama tiga hari mulai Senin, 10 Juli 2023, hingga Rabu, 12 Juli 2023. Selama tiga hari tersebut, peserta didik baru […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Kewirausahaan, Selebrasi Proyek P5 Tema 4 Peserta Didik SMP Tarakanita 4

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com – Menutup kegiatan belajar mengajar semester 2 tahun ajaran 2022-2023, peserta didik kelas VII SMP Tarakanita 4 Jakarta kembali menggelar selebrasi Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dengan tema “Kewirausahaan” Rabu, (14/6/2023). Kristina Martini, S.Pd. selaku kepala sekolah, dalam sambutannya mengatakan bahwa selebrasi proyek ini tidak saja menggelar hasil karya peserta didik kelas 7 semata, […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Menempa Diri Belajar Menjadi Pemimpin, LDK Pengurus OSIS SMP Tarakanita 4 Jakarta 2023-2024

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Dalam rangka melaksanakan program strategis sekolah di bidang kesiswaan, SMP Tarakanita 4 Jakarta menggelar Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) bagi Pengurus OSIS tahun 2023 – 2024. LDK yang diikuti oleh 40 Pengurus OSIS itu dilaksanakan di Bumi Mandiri Centre, Sukabumi, Jawa Barat pada tanggal 15 – 17 Februari 2023. Melalui kegiatan yang dikemas dalam tema “The […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Nihon Club SMP Tarakanita 4 Belajar Bersama Women’s International Club

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Sejumlah tamu dari Women’s International Club (WIC) hadir di SMP Tarakanita 4 Jakarta. Secara khusus kedatangan tamu tersebut dalam rangka berproses bersama peserta didik dalam kegiatan ekstrakurikuler Nihon Club. Senin (30/1/2023). Nihon Club merupakan wadah bagi para peserta didik untuk belajar dan mengenal lebih dekat bahasa dan kebudayaanan Jepang yang dilaksanakan di sekolah mulai tahun […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Tiga Prestasi Diraih Peserta Didik SMP Tarakanita 4 di Penghujung Januari 2023

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Lagi, tiga prestasi dipersembahkan oleh peserta didik SMP Tarakanita 4 Jakarta di penghujung bulan Januari 2023 ini. Dua di antaranya diperoleh dari bidang sains di ajang Regional Competition Greenmech 2023 dan Regional Competition R4M 2023 yang diselenggarakan di Universitas Tarumanegara Jakarta, dan satu prestasi dari bidang keolahragaan di ajang Taekwondo Challenge Kemenpora Cup 2023. Tim […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Welcome, Mr Suruga, Tamu Spesial SMP Tarakanita 4 dari Jepang

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Ini hari sungguh istimewa bagi komunitas SMP Tarakanita 4 Jakarta. Betapa tidak! Di hari Senin, 23 Januari 2023 ini, SMP Tarakanita 4 kedatangan tamu-tamu kehormatan dari negeri Sakura, Jepang. Mr. Masahiko Suruga selaku Director of Suruga Corporation sekaligus The Principal of Himeji International School, Mis Lisa Suruga selaku Executive Director of Himeji International School, dan […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...

Sharing is Caring, Berbagi Ala Siswa SMP Tarakanita 4

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Berbagi itu indah. Ya, dalam keseharian ungkapan ini sudah sering kali terdengar. Kali ini, SMP Tarakanita 4 Jakarta mencoba mewujudnyatakan ungkapan tersebut dalam karya nyata aksi natal 2022. (21/1/2023) Melalui 20 perwakilan peserta didik yang tergabung dalam kepengurusan OSIS, sekolah melakukan karya nyata aksi natal dalam bentuk kegiatan kunjungan panti dan roadshow dengan tema“Sharing is […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...