Setelah Meluncurkan Merdeka Belajar Episode ke 23, Masih Ada Tiga Masalah Pengembangan Literasi?
Depoedu.com-Pada tanggal 27 Februari 2023, Kemendikbudristek meluncurkan program Merdeka Belajar episode ke 23 dari kantor Kemendikbudristek Jakarta dan disiarkan secara daring ke seluruh penjuru Indonesia. Program Merdeka Belajar episode ke 23 ini adalah upaya pemerintah menjawab tantangan rendahnya kemampuan literasi anak-anak Indonesia, akibat dari rendahnya minat membaca orang Indonesia pada umumnya. Menurut Nadiem, penyebab rendahnya […]
Baca Lebih Lanjut...