Giat John Paul Green Berkunjung ke Pondok Buah, Belajar Bertani dan Berbisnis ala Anak Muda
Depoedu.com-Pada Jumat, 18 November 2021 pagi yang lalu, gerimis tipis baru saja usai menyapu, ketika saya bergabung dengan rombongan peserta didik SMAS Katolik St. John Paul II Maumere. Mereka adalah peserta didik yang bergabung dalam program ekstrakurikuler yang diberi nama John Paul Green (JPG). Kami bersama-sama berangkat menuju Pondok Buah, Kewapante, Maumere, tepat pukul 08.30 […]
Baca Lebih Lanjut...