Guru yang Menerima Bingkisan pada Saat Kenaikan Kelas Merupakan Pelanggaran Integritas?

Sebarkan Artikel Ini:

Depoedu.com-Setelah melakukan survei integritas pelaku pendidikan di 38 provinsi dengan 449.865 responden, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) belum lama ini telah merilis Indeks Integritas Pendidikan Indonesia tahun 2024. Dibandingkan indeks pendidikan tahun 2023 yang mencapai 73.70 persen, indeks tahun 2024 cenderung menurun yakni 69.50 persen.  Indeks Integritas Pendidikan tersebut disimpulkan setelah tim survei memotret beberapa aspek […]

Sebarkan Artikel Ini:
Baca Lebih Lanjut...